Close Menu
Berita NusantaraBerita Nusantara
    What's Hot

    Prof Asep Saepudin Jahar Serahkan SK untuk Ratusan Pegawai Madrasah Pembangunan, TK Ketilang, dan SMA Triguna Utama

    Sabtu, 22 November 2025

    Gaungkan Program Internasionalisasi, FIKES UIN Jakarta Gelar Kuliah Umum Bareng Prof Gerard Lee dari University of San Carlos Filipina

    Selasa, 11 November 2025

    Usai Surabaya, CMA CGM Foundation Gandeng Happy Hearts Indonesia Renovasi MTs El Nur Kasysyaf dan YASPI di Jakarta Utara

    Selasa, 11 November 2025
    Facebook X (Twitter) Instagram YouTube
    Facebook X (Twitter) Instagram
    Berita NusantaraBerita Nusantara
    • Home
    • Bisnis
    • Nasional
    • Pemerintahan
    • Indeks
    Berita NusantaraBerita Nusantara
    Berita Nusantara / Direktorat Narkoba Polda Metro Jaya Gelar Penyuluhan Bahaya Narkoba di SMKN 69 Jakarta Timur
    News

    Direktorat Narkoba Polda Metro Jaya Gelar Penyuluhan Bahaya Narkoba di SMKN 69 Jakarta Timur

    Berita NusantaraBerita NusantaraJumat, 15 November 2024

    Jakarta – Dalam rangka meningkatkan kesadaran akan bahaya penyalahgunaan narkoba, Direktorat Narkoba Polda Metro Jaya mengadakan kegiatan Pembinaan Penyuluhan P4GN (Pencegahan, Pemberantasan, Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba) dengan tema “Pencegahan Kenakalan Remaja Akibat Penyalahgunaan Narkoba, Judi Online, dan Bullying” pada hari Jumat, 15 November 2025. Acara yang digelar di SMKN 69 Jakarta Timur ini dihadiri oleh ratusan siswa/i sekolah tersebut.

    Acara dimulai dengan penyuluhan dan presentasi mengenai narkoba oleh Penda. Gatot Siswandi, S.S., yang memberikan materi terkait kenakalan remaja yang seringkali berhubungan dengan penyalahgunaan narkoba. Gatot menjelaskan tentang pengertian narkoba, jenis-jenis narkoba yang beredar, serta akibat dan dampak negatif yang ditimbulkan dari penggunaan narkoba, baik secara fisik maupun psikologis.

    Dalam pemaparannya, Gatot juga mengungkapkan berbagai modus operandi penyelundupan narkoba dan memberikan langkah-langkah konkret untuk menjauhi narkoba serta mencegah kenakalan remaja yang bisa berawal dari penyalahgunaan obat terlarang. Materi yang disampaikan bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada siswa/i mengenai pentingnya menghindari narkoba dan menjaga diri dari pergaulan yang berisiko.

    Usai presentasi, acara dilanjutkan dengan sesi tanya jawab, di mana para siswa diberikan kesempatan untuk mengajukan pertanyaan terkait bahaya narkoba dan bagaimana cara melindungi diri dari pengaruh buruknya.

    Sebagai bagian dari edukasi, pihak Polda Metro Jaya juga mempresentasikan beberapa barang bukti narkotika sebagai contoh nyata yang dapat dilihat langsung oleh siswa-siswa SMKN 69 Jakarta Timur. Hal ini bertujuan untuk menambah pemahaman mereka mengenai ancaman nyata yang dihadapi akibat penyalahgunaan narkoba.

    Kegiatan ini diharapkan dapat memberikan wawasan lebih kepada generasi muda, khususnya siswa/i, mengenai bahaya narkoba, serta membekali mereka dengan pengetahuan dan keterampilan untuk menghindari pengaruh buruk narkoba, judi online, dan bullying di lingkungan sekitar.

    Hukum Indonesia Kepolisian Negara Republik Indonesia Nasional Nusantara POLRI
    Share. Facebook Twitter WhatsApp Pinterest LinkedIn Telegram Copy Link
    Previous ArticlePerkuat Keamanan Wilayah, Begini Langkah Tegas Kapolres Metro Bekasi Kepada Seluruh Polsek Jajaran Melalui Operasi Kejahatan Jalanan
    Next Article Inovasi GestureCam untuk Penyandang Disabilitas Bawa BCA Juara 1 di AI Driven Bot Competition 2024

    Berita Terkait

    Gaungkan Program Internasionalisasi, FIKES UIN Jakarta Gelar Kuliah Umum Bareng Prof Gerard Lee dari University of San Carlos Filipina

    Selasa, 11 November 2025

    Usai Surabaya, CMA CGM Foundation Gandeng Happy Hearts Indonesia Renovasi MTs El Nur Kasysyaf dan YASPI di Jakarta Utara

    Selasa, 11 November 2025

    Penataan Kawasan Kumuh di Serua Selesai, Warga Ucapkan Terima Kasih kepada Wali Kota Tangsel

    Rabu, 5 November 2025
    Leave A Reply Cancel Reply

    Berita Terkini

    Prof Asep Saepudin Jahar Serahkan SK untuk Ratusan Pegawai Madrasah Pembangunan, TK Ketilang, dan SMA Triguna Utama

    Sabtu, 22 November 20254 Views

    Gaungkan Program Internasionalisasi, FIKES UIN Jakarta Gelar Kuliah Umum Bareng Prof Gerard Lee dari University of San Carlos Filipina

    Selasa, 11 November 20251 Views

    Usai Surabaya, CMA CGM Foundation Gandeng Happy Hearts Indonesia Renovasi MTs El Nur Kasysyaf dan YASPI di Jakarta Utara

    Selasa, 11 November 20254 Views

    UIN Syarif Hidayatullah Jakarta Peringati Hari Pahlawan 2025, Tekankan Pentingnya Perjuangan di Dunia Ilmu

    Senin, 10 November 20252 Views

    Penataan Kawasan Kumuh di Serua Selesai, Warga Ucapkan Terima Kasih kepada Wali Kota Tangsel

    Rabu, 5 November 202514 Views

    Wakil Wali Kota Tangsel Dinobatkan Sebagai Pemimpin Muda Teknokratik di Kabar Banten Award

    Selasa, 4 November 20253 Views

    UIN Jakarta Siap Bertransformasi Jadi PTNBH, Rektor Asep Saepuddin Jahar: SDM adalah Kunci Utama

    Senin, 3 November 20251 Views

    UIN Jakarta Gelar Wisuda Tahfidz Akbar Pertama di PTKIN, Menag RI Sampaikan Apresiasi dan Pesan Mendalam

    Senin, 3 November 20251 Views

    UIN Jakarta Komitmen Laksanakan KMA 1543, Hak dan Kesejahteraan Pendidik Terjamin dan Tidak Ada Pembayaran Sewa Lahan Pasca Integrasi

    Rabu, 29 Oktober 20254 Views

    Lewat Program Bedah Rumah, Warga Tangsel Kini Nikmati Hunian Lebih Layak

    Rabu, 22 Oktober 20252 Views
    Don't Miss

    Prof Asep Saepudin Jahar Serahkan SK untuk Ratusan Pegawai Madrasah Pembangunan, TK Ketilang, dan SMA Triguna Utama

    By beritanusantaraSabtu, 22 November 2025

    Rektor Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta, Prof Asep Saepudin Jahar, MA, Ph.D, menyerahkan…

    Gaungkan Program Internasionalisasi, FIKES UIN Jakarta Gelar Kuliah Umum Bareng Prof Gerard Lee dari University of San Carlos Filipina

    Selasa, 11 November 2025

    Usai Surabaya, CMA CGM Foundation Gandeng Happy Hearts Indonesia Renovasi MTs El Nur Kasysyaf dan YASPI di Jakarta Utara

    Selasa, 11 November 2025

    UIN Syarif Hidayatullah Jakarta Peringati Hari Pahlawan 2025, Tekankan Pentingnya Perjuangan di Dunia Ilmu

    Senin, 10 November 2025
    Top Posts

    Penataan Kawasan Kumuh di Serua Selesai, Warga Ucapkan Terima Kasih kepada Wali Kota Tangsel

    Rabu, 5 November 202514 Views

    UIN Jakarta dan PUSPENMA Kemenag Bersinergi Dukung Penguatan Riset melalui MoRA The AIR Funds 2025

    Jumat, 17 Oktober 20259 Views

    New CRF 150L Hadir di GIIAS 2025 dengan Penyegaran Terbaru

    Senin, 28 Juli 20258 Views

    Gelar Latpraops Amole, Brimob Polri Siapkan Ratusan Personel

    Rabu, 16 April 20257 Views
    Berita Nusantara
    Facebook X (Twitter) Instagram YouTube TikTok
    • Tentang Kami
    • Disclaimer
    • Pedoman Media Siber
    • Privacy Policy
    • Redaksi
    • SOP Perlindungan Wartawan
    • Contact
    © 2025 NONBLOK.COM | Berita Indonesia.

    Type above and press Enter to search. Press Esc to cancel.