Close Menu
Berita NusantaraBerita Nusantara
    What's Hot

    Lewat Program Bedah Rumah, Warga Tangsel Kini Nikmati Hunian Lebih Layak

    Rabu, 22 Oktober 2025

    Kemenag Terbitkan KMA 1543 Tahun 2025, BLU UIN Jakarta Resmi Kelola Satuan Pendidikan

    Rabu, 22 Oktober 2025

    Rektor UIN Jakarta: Santri Harus Berilmu, Berakhlak, dan Berintegritas dalam Mengawal Indonesia Emas 2045

    Rabu, 22 Oktober 2025
    Facebook X (Twitter) Instagram YouTube
    Facebook X (Twitter) Instagram
    Berita NusantaraBerita Nusantara
    • Home
    • Bisnis
    • Nasional
    • Pemerintahan
    • Indeks
    Berita NusantaraBerita Nusantara
    Berita Nusantara / Korlantas Polri Gelar Pelatihan Kendaraan Patroli Berbasis Baterai, Persiapkan Teknologi Ramah Lingkungan
    News

    Korlantas Polri Gelar Pelatihan Kendaraan Patroli Berbasis Baterai, Persiapkan Teknologi Ramah Lingkungan

    Berita NusantaraBerita NusantaraKamis, 21 November 2024

    JAKARTA – Korlantas Polri menggelar pelatihan penggunaan kendaraan patroli berbasis baterai yang ramah lingkungan di Fave Hotel Jakarta, Rabu (20/11). Kegiatan ini dimaksudkan untuk mempersiapkan petugas kepolisian dalam mengoperasikan kendaraan listrik terbaru yang akan digunakan dalam tugas patroli, pengawalan, dan pengawasan di lapangan. Acara ini dibuka langsung oleh Kasubdit Tata Tertib (Tatib) Ditgakkum Korlantas Polri, Kombes Pol Herry Rio Prasetyo.

    Kombes Herry menjelaskan bahwa akan mendistribusikan 59 unit kendaraan listrik, dengan 49 unit akan digunakan di Korlantas Polri dan 10 unit lainnya akan diserahkan kepada Polda Kalimantan Timur (Kaltim). Pelatihan ini diadakan untuk mengenalkan kendaraan terbaru tersebut kepada para anggota, khususnya yang bertugas di fungsi Patroli Jalan Raya (PJR) dan pengawalan.

    “Pelatihan ini sangat penting agar anggota lebih memahami cara mengoperasikan kendaraan listrik ini, serta fitur-fitur yang ada untuk mendukung tugas patroli dan pengawalan. Dengan adanya fitur ini, diharapkan proses pembuatan laporan di lapangan menjadi lebih mudah dan efisien, tidak lagi perlu mengetik manual,” ujar Kombes Herry.

    Lebih lanjut, Kombes Pol Herry menambahkan pelatihan ini juga bertujuan untuk memastikan anggota lebih siap dalam memanfaatkan teknologi kendaraan listrik untuk mendukung kinerja di lapangan.

    “Harapannya, kendaraan ini akan membantu memperlancar tugas di lapangan dan mendorong pengurangan emisi karbon, sehingga tidak hanya mendukung tugas Polri tetapi juga berkontribusi pada upaya menjaga kelestarian lingkungan,” ungkapnya.

    Korlantas Polri berharap, penggunaan kendaraan ramah lingkungan ini dapat memberikan manfaat yang besar bagi anggota dalam menjalankan tugas di lapangan. Selain membantu dalam tugas patroli, kendaraan listrik ini juga mempermudah pembuatan laporan, sehingga anggota lebih efisien dalam melaksanakan tugas di lapangan.

    Hukum Indonesia Kepolisian Negara Republik Indonesia Nasional Nusantara POLRI
    Share. Facebook Twitter WhatsApp Pinterest LinkedIn Telegram Copy Link
    Previous ArticleWakapolsek Cipondoh Hadiri Rapat Koordinasi Terkait Pendistribusian Logistik Pilkada 2024
    Next Article Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal

    Berita Terkait

    Lewat Program Bedah Rumah, Warga Tangsel Kini Nikmati Hunian Lebih Layak

    Rabu, 22 Oktober 2025

    Troubleshooting UPS Errors: What You Need to Know

    Sabtu, 4 Oktober 2025

    Packing Essentials for Fragile Items

    Sabtu, 4 Oktober 2025
    Leave A Reply Cancel Reply

    Berita Terkini

    Lewat Program Bedah Rumah, Warga Tangsel Kini Nikmati Hunian Lebih Layak

    Rabu, 22 Oktober 20250 Views

    Kemenag Terbitkan KMA 1543 Tahun 2025, BLU UIN Jakarta Resmi Kelola Satuan Pendidikan

    Rabu, 22 Oktober 20253 Views

    Rektor UIN Jakarta: Santri Harus Berilmu, Berakhlak, dan Berintegritas dalam Mengawal Indonesia Emas 2045

    Rabu, 22 Oktober 20252 Views

    Airin Rachmi Diany: Golkar Tangsel Harus Solid, Dekat dengan Masyarakat

    Selasa, 21 Oktober 20251 Views

    UIN Jakarta dan PUSPENMA Kemenag Bersinergi Dukung Penguatan Riset melalui MoRA The AIR Funds 2025

    Jumat, 17 Oktober 20258 Views

    PSGA UIN Jakarta Gaungkan Literasi Pencegahan Kekerasan Seksual lewat Peluncuran Buku Pedoman PPKS

    Kamis, 16 Oktober 20252 Views

    Troubleshooting UPS Errors: What You Need to Know

    Sabtu, 4 Oktober 20250 Views

    Packing Essentials for Fragile Items

    Sabtu, 4 Oktober 20250 Views

    Practical Solutions for Everyday UPS Shipping Problems

    Sabtu, 4 Oktober 20251 Views

    Effective Packing: A Step-by-Step Guide

    Sabtu, 4 Oktober 20250 Views
    Don't Miss

    Lewat Program Bedah Rumah, Warga Tangsel Kini Nikmati Hunian Lebih Layak

    By beritanusantaraRabu, 22 Oktober 2025

    Raut bahagia terpancar dari wajah para penerima manfaat program Bedah Rumah di Kota Tangerang Selatan.…

    Kemenag Terbitkan KMA 1543 Tahun 2025, BLU UIN Jakarta Resmi Kelola Satuan Pendidikan

    Rabu, 22 Oktober 2025

    Rektor UIN Jakarta: Santri Harus Berilmu, Berakhlak, dan Berintegritas dalam Mengawal Indonesia Emas 2045

    Rabu, 22 Oktober 2025

    Airin Rachmi Diany: Golkar Tangsel Harus Solid, Dekat dengan Masyarakat

    Selasa, 21 Oktober 2025
    Top Posts

    UIN Jakarta dan PUSPENMA Kemenag Bersinergi Dukung Penguatan Riset melalui MoRA The AIR Funds 2025

    Jumat, 17 Oktober 20258 Views

    Kemenag Terbitkan KMA 1543 Tahun 2025, BLU UIN Jakarta Resmi Kelola Satuan Pendidikan

    Rabu, 22 Oktober 20253 Views

    APP Group Tegaskan Komitmen Keberlanjutan, Raih BISRA 2025 Lewat Indah Kiat Tangerang dan Perawang

    Kamis, 2 Oktober 20253 Views

    Ketua IPW: Kapolri Bisa dari Akpol atau Non Akpol, Insan Polri Jangan Terpecah

    Selasa, 30 September 20253 Views
    Berita Nusantara
    Facebook X (Twitter) Instagram YouTube TikTok
    • Tentang Kami
    • Disclaimer
    • Pedoman Media Siber
    • Privacy Policy
    • Redaksi
    • SOP Perlindungan Wartawan
    • Contact
    © 2025 NONBLOK.COM | Berita Indonesia.

    Type above and press Enter to search. Press Esc to cancel.