Close Menu
Berita NusantaraBerita Nusantara
    What's Hot

    Program Bedah Rumah Terus Berlanjut, Disperkimta Tangsel Targetkan Perbaikan 329 RTLH di Tahun 2026

    Kamis, 8 Januari 2026

    52 Tahun MP UIN Jakarta, Integrasi BLU Perkuat Pendidikan Islam Berkualitas

    Kamis, 8 Januari 2026

    GKB-NU Kecam Intervensi AS, Dorong Prabowo Jadi Penyeimbang Tatanan Dunia Multilateral

    Senin, 5 Januari 2026
    Facebook X (Twitter) Instagram YouTube
    Facebook X (Twitter) Instagram
    Berita NusantaraBerita Nusantara
    • Home
    • Bisnis
    • Nasional
    • Pemerintahan
    • Indeks
    Berita NusantaraBerita Nusantara
    Berita Nusantara / Slog Polri Gelar FGD, Siapkan Pengawasan Pengadaan Barang Jasa Berbasis Digital
    News

    Slog Polri Gelar FGD, Siapkan Pengawasan Pengadaan Barang Jasa Berbasis Digital

    Berita NusantaraBerita NusantaraSenin, 12 Agustus 2024

    Jakarta – Staf Logistik (Slog) Polri menggelar Focus Group Discussion (FGD) ‘Sistem Manajemen Resiko Pengadaan Barang/Jasa dan SOP Pengawasan Terintegrasi Berbasis Digital’ di Jakarta, Senin (12/8/2024).

    Kepala Biro Pengadaan Barang dan Jasa Slog Polri Brigjen Pol Hery Santoso, mengatakan kegiatan ini merupakan wujud gagasan proyek Perubahan Polri. Selain itu, bagian dari implementasi optimalisasi tata kelola pengadaan barang/jasa di slog polri melalui mekanisme pengawasan terintegrasi.

    “Sedang dirumuskan oleh Kabag LPSE dan Sisinfo Roada B/J Slog Polri,” ujar Hery.

    Dikatakan Hery, pengadaan barang/jasa di lingkungan Polri mempunyai peran penting dalam meningkatkan pelayanan Polri kepada masyarakat. Serta meningkatkan kualitas sistem dan peralatan polri guna mendukung tugas pembinaan dan operasional kepolisian.

    “Sistem dan tata kelola pengadaan barang/jasa di lingkungan Polri harus terus ditingkatkan sehingga pengadaan barang/jasa dapat dilaksanakan secara efektif, efisien dan memberikan nilai manfaat sebesar-besarnya bagi Polri dan masyarakat,” ucapnya.

    Hery mengungkap, Polri termsuk dari 5 kementerian/lembaga yang memiliki anggaran terbesar yang telah mengimplimentasikan berbagai kebijakan dari pemerintah yang perlu diterapkan oleh seluruh pelaku pengadaan barang/jasa di lingkungan Polri.

    Menurut dia, proses pengadaan barang/jasa harus dilakukan secara komprehensif dengan proses pengawasannya. Hal ini untuk memastikan bahwa setiap pengadaan dapat berjalan secara akuntabel yang sesuai dengan kebutuhan dan prinsip-prinsip pengadaan.

    Terlebih, Tim Strategi Nasional Pencegahan Korupsi (Stranas PK), lanjut Hery, terus mendorong aksi pencegahan korupsi pada pengadaan barang/jasa pemerintah yang menekankan pada optimalisasi digitalisasi pengadaan, sehingga prosesnya lebih transparan dan efektif.

    “Hal tersebut tentunya sejalan dengan apa yang telah dicanangkan saat ini melalui implementasi optimalisasi tata kelola pengadaan barang/jasa di Slog Polri melalui mekanisme pengawasan terintegrasi,” tuturnya.

    Hery berharap, rumusan proyek ini disetujui pimpinan hingga bisa segera diimplementasikan. Hal ini guna mewujudkan Polri yang Presisi.

    “Semoga dengan dilaksanakannya implementasi proyek perubahan ini, menciptakan Polri yang transparan, akuntabel dan berintegritas dalam mewujudkan Polri yang Presisi,” pungkasnya.

    Hukum Indonesia Kepolisian Negara Republik Indonesia Nasional Nusantara POLRI
    Share. Facebook Twitter WhatsApp Pinterest LinkedIn Telegram Copy Link
    Previous ArticleImplementasi Platform OCA Telkom Jadikan Customer Relationship Management (CRM) Perusahaan Lebih Optimal
    Next Article Itwasum Polri Gelar Audit Kinerja Tahap II Tahun 2024 di Empat Polres Kalimantan Barat

    Berita Terkait

    Program Bedah Rumah Terus Berlanjut, Disperkimta Tangsel Targetkan Perbaikan 329 RTLH di Tahun 2026

    Kamis, 8 Januari 2026

    52 Tahun MP UIN Jakarta, Integrasi BLU Perkuat Pendidikan Islam Berkualitas

    Kamis, 8 Januari 2026

    GKB-NU Kecam Intervensi AS, Dorong Prabowo Jadi Penyeimbang Tatanan Dunia Multilateral

    Senin, 5 Januari 2026
    Leave A Reply Cancel Reply

    Berita Terkini

    Program Bedah Rumah Terus Berlanjut, Disperkimta Tangsel Targetkan Perbaikan 329 RTLH di Tahun 2026

    Kamis, 8 Januari 20261 Views

    52 Tahun MP UIN Jakarta, Integrasi BLU Perkuat Pendidikan Islam Berkualitas

    Kamis, 8 Januari 20261 Views

    GKB-NU Kecam Intervensi AS, Dorong Prabowo Jadi Penyeimbang Tatanan Dunia Multilateral

    Senin, 5 Januari 20263 Views

    UIN Jakarta Catatkan Ranking Tertinggi SINTA PTKIN

    Kamis, 1 Januari 20261 Views

    Lewat Pengelolaan BLU Terintegrasi, UIN Jakarta Amankan Aset Negara di 2025

    Rabu, 31 Desember 20256 Views

    Disperkimta Kota Tangerang Selatan Apresiasi Peran Pers Kawal Program Kawasan Kumuh dan RUTLH

    Sabtu, 27 Desember 20251 Views

    Tingkatkan Mutu Pendidikan, UIN Jakarta Inventarisir Perbaikan Sarpras Madrasah Pembangunan

    Kamis, 25 Desember 20254 Views

    Kemenag Luncurkan PMB PTKIN 2026, 36 Kampus Unggul Inklusif Siap Terima Mahasiswa dari Penjuru Negeri

    Senin, 22 Desember 20256 Views

    Airin Rachmi Diany Kembali Terpilih Aklamasi sebagai Ketua Golkar Tangsel Periode 2025–2030

    Jumat, 19 Desember 20251 Views

    Pengajian Al-Hidayah Ajak Perempuan Bergerak Bantu Korban Bencana Sumatera

    Senin, 15 Desember 20251 Views
    Don't Miss

    Program Bedah Rumah Terus Berlanjut, Disperkimta Tangsel Targetkan Perbaikan 329 RTLH di Tahun 2026

    By beritanusantaraKamis, 8 Januari 2026

    Pemerintah Kota Tangerang Selatan terus menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan kualitas hunian masyarakat melalui program perbaikan…

    52 Tahun MP UIN Jakarta, Integrasi BLU Perkuat Pendidikan Islam Berkualitas

    Kamis, 8 Januari 2026

    GKB-NU Kecam Intervensi AS, Dorong Prabowo Jadi Penyeimbang Tatanan Dunia Multilateral

    Senin, 5 Januari 2026

    UIN Jakarta Catatkan Ranking Tertinggi SINTA PTKIN

    Kamis, 1 Januari 2026
    Top Posts

    Sesmenparekraf Berikan Penghargaan Kearsipan pada Satuan Kerja di Lingkungan Kemenparekraf

    Kamis, 27 Juni 202416 Views

    Penataan Kawasan Kumuh di Serua Selesai, Warga Ucapkan Terima Kasih kepada Wali Kota Tangsel

    Rabu, 5 November 202514 Views

    Yayasan Syekh Mansyur dan PCNU Kabupaten Pandeglang Terima Bantuan Program Wakaf Produktif Kemenag–BWI

    Sabtu, 13 Desember 202513 Views

    New CRF 150L Hadir di GIIAS 2025 dengan Penyegaran Terbaru

    Senin, 28 Juli 202512 Views
    Berita Nusantara
    Facebook X (Twitter) Instagram YouTube TikTok
    • Tentang Kami
    • Disclaimer
    • Pedoman Media Siber
    • Privacy Policy
    • Redaksi
    • SOP Perlindungan Wartawan
    • Contact
    © 2026 NONBLOK.COM | Berita Indonesia.

    Type above and press Enter to search. Press Esc to cancel.