Close Menu
Berita NusantaraBerita Nusantara
    What's Hot

    Program Bedah Rumah Terus Berlanjut, Disperkimta Tangsel Targetkan Perbaikan 329 RTLH di Tahun 2026

    Kamis, 8 Januari 2026

    52 Tahun MP UIN Jakarta, Integrasi BLU Perkuat Pendidikan Islam Berkualitas

    Kamis, 8 Januari 2026

    GKB-NU Kecam Intervensi AS, Dorong Prabowo Jadi Penyeimbang Tatanan Dunia Multilateral

    Senin, 5 Januari 2026
    Facebook X (Twitter) Instagram YouTube
    Facebook X (Twitter) Instagram
    Berita NusantaraBerita Nusantara
    • Home
    • Bisnis
    • Nasional
    • Pemerintahan
    • Indeks
    Berita NusantaraBerita Nusantara
    Berita Nusantara / Wujudkan Visi Digital Prabowo Subianto, Komdigi Kembangkan Lhokseumawe Jadi Smart City
    Nasional

    Wujudkan Visi Digital Prabowo Subianto, Komdigi Kembangkan Lhokseumawe Jadi Smart City

    beritanusantaraberitanusantaraSelasa, 15 April 2025
    Warning: mysqli_query(): (HY000/1114): The table ‘(temporary)’ is full in /home/u6998656/public_html/wp-includes/class-wpdb.php on line 2345

    Kementerian Komunikasi dan Digital menggencarkan pengembangan Smart City untuk mendukung Visi Asta Cita Presiden Prabowo Subianto di bidang digitalisasi layanan pemerintahan. 

    Wamenkomdigi Nezar Patria mendukung target pembangunan Lhokseumawe sebagai Smart City dan kota layak huni dalam kurun waktu lima tahun ke depan.

    “Pak Wali Kota menyampaikan beberapa gagasan beliau termasuk juga program pembangunan yang akan dijalankan dalam lima tahun ke depan, antara lain bagaimana membuat Lhokseumawe menjadi Smart City dan juga kota yang livable atau layak huni,” ungkapnya usai menerima kunjungan Walikota Lhoksumawe Sayuti Abubakar di Kantor Kementerian Komdigi, Jakarta Pusat, Selasa (15/04/2025) 

    Nezar Patria menyatakan akan menyiapkan langkah dukungan berupa pematangan gagasan dan konsep, termasuk peningkatan kapasitas sumberdaya manusia di Kota Lhokseumawe.

    “Gagasan daerah dengan julukan Kota Petro Dollar itu sejalan dengan program Kementerian Komdigi. Dan  kita tahu disana ada empat universitas, potensinya cukup besar untuk memajukan pendidikan untuk kembali hidup menjadi kota industri seperti di masa kejayaan ketika kota ini pernah disebut sebagai Kota Petro Dollar,” jelasnya.  

    Sebagai langkah konkret, Nezar Patria menargetkan program Markas Startup Digital yang diinisiasi oleh Kementerian Komdigi di Kota Lhokseumawe. Program tersebut termasuk dalam kolaborasi jangka panjang bersama pemerintah daerah.  

    “Program Markas membantu startup-startup yang ada di Lhokseumawe seperti yang sudah kita inisiasi bersama Wali Kota Banda Aceh. Kelihatannya, Lhokseumawe dan Banda Aceh ini dua kota terbesar di Provinsi Aceh, kita harapkan bisa menjadi episentrum untuk kebangkitan kreativitas digital anak-anak muda Aceh nanti ke depannya,” ungkapnya. 

    Sementara itu, Walikota Lhoksumawe Sayuti Abubakar menyambut baik dukungan Kementerian Komdigi dalam pengembangan ekosistem digital, khususnya program Smart City dan talenta digital. 

    “Hari ini saya minta bantuan supaya Lhokseumawe bisa terwujud menjadi Smart City. Saya rasa apa yang telah disampaikan Pak Wamen sesuai dengan harapan kami,” jelasnya.

    Sayuti menjelaskan pengembangan Lhokseumawe menjadi smart city ditujukan untuk mengintegrasikan pelayanan publik melalui digitalisasi pelayanan publik. 

    “Alhamdulillah, Pak Wamen responnya luar biasa dan ada beberapa hal yang kami sendiri juga belum tahu, rupanya ada program yang kemungkinan besar bisa diterapkan di Kota Lhokseumawe ke depan,” ungkapnya.

    Indonesia Kementerian Nasional Nusantara
    Share. Facebook Twitter WhatsApp Pinterest LinkedIn Telegram Copy Link
    Previous ArticleFokus Bangun Energi Bersih, Pemerintah Genjot Ekosistem Hidrogen Nasional
    Next Article Penghargaan dari PT. ASDP pada Korlantas Polri atas Kolaborasi Aktif Pengamanan Arus Mudik dan Balik di Operasi Ketupat 2025

    Berita Terkait

    52 Tahun MP UIN Jakarta, Integrasi BLU Perkuat Pendidikan Islam Berkualitas

    Kamis, 8 Januari 2026

    GKB-NU Kecam Intervensi AS, Dorong Prabowo Jadi Penyeimbang Tatanan Dunia Multilateral

    Senin, 5 Januari 2026

    UIN Jakarta Catatkan Ranking Tertinggi SINTA PTKIN

    Kamis, 1 Januari 2026
    Leave A Reply Cancel Reply

    Berita Terkini

    Program Bedah Rumah Terus Berlanjut, Disperkimta Tangsel Targetkan Perbaikan 329 RTLH di Tahun 2026

    Kamis, 8 Januari 20261 Views

    52 Tahun MP UIN Jakarta, Integrasi BLU Perkuat Pendidikan Islam Berkualitas

    Kamis, 8 Januari 20261 Views

    GKB-NU Kecam Intervensi AS, Dorong Prabowo Jadi Penyeimbang Tatanan Dunia Multilateral

    Senin, 5 Januari 20263 Views

    UIN Jakarta Catatkan Ranking Tertinggi SINTA PTKIN

    Kamis, 1 Januari 20261 Views

    Lewat Pengelolaan BLU Terintegrasi, UIN Jakarta Amankan Aset Negara di 2025

    Rabu, 31 Desember 20256 Views

    Disperkimta Kota Tangerang Selatan Apresiasi Peran Pers Kawal Program Kawasan Kumuh dan RUTLH

    Sabtu, 27 Desember 20251 Views

    Tingkatkan Mutu Pendidikan, UIN Jakarta Inventarisir Perbaikan Sarpras Madrasah Pembangunan

    Kamis, 25 Desember 20254 Views

    Kemenag Luncurkan PMB PTKIN 2026, 36 Kampus Unggul Inklusif Siap Terima Mahasiswa dari Penjuru Negeri

    Senin, 22 Desember 20256 Views

    Airin Rachmi Diany Kembali Terpilih Aklamasi sebagai Ketua Golkar Tangsel Periode 2025–2030

    Jumat, 19 Desember 20251 Views

    Pengajian Al-Hidayah Ajak Perempuan Bergerak Bantu Korban Bencana Sumatera

    Senin, 15 Desember 20251 Views
    Don't Miss

    Program Bedah Rumah Terus Berlanjut, Disperkimta Tangsel Targetkan Perbaikan 329 RTLH di Tahun 2026

    By beritanusantaraKamis, 8 Januari 2026

    Pemerintah Kota Tangerang Selatan terus menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan kualitas hunian masyarakat melalui program perbaikan…

    52 Tahun MP UIN Jakarta, Integrasi BLU Perkuat Pendidikan Islam Berkualitas

    Kamis, 8 Januari 2026

    GKB-NU Kecam Intervensi AS, Dorong Prabowo Jadi Penyeimbang Tatanan Dunia Multilateral

    Senin, 5 Januari 2026

    UIN Jakarta Catatkan Ranking Tertinggi SINTA PTKIN

    Kamis, 1 Januari 2026
    Top Posts

    Sesmenparekraf Berikan Penghargaan Kearsipan pada Satuan Kerja di Lingkungan Kemenparekraf

    Kamis, 27 Juni 202416 Views

    Penataan Kawasan Kumuh di Serua Selesai, Warga Ucapkan Terima Kasih kepada Wali Kota Tangsel

    Rabu, 5 November 202514 Views

    Yayasan Syekh Mansyur dan PCNU Kabupaten Pandeglang Terima Bantuan Program Wakaf Produktif Kemenag–BWI

    Sabtu, 13 Desember 202513 Views

    New CRF 150L Hadir di GIIAS 2025 dengan Penyegaran Terbaru

    Senin, 28 Juli 202512 Views
    Berita Nusantara
    Facebook X (Twitter) Instagram YouTube TikTok
    • Tentang Kami
    • Disclaimer
    • Pedoman Media Siber
    • Privacy Policy
    • Redaksi
    • SOP Perlindungan Wartawan
    • Contact
    © 2026 NONBLOK.COM | Berita Indonesia.

    Type above and press Enter to search. Press Esc to cancel.